Tag: penyebaran virus corona di jombang

  • Curhat Buruh Pabrik yang Kesulitan Pulang Kampung Akibat COVID-19

    “Aku yang dianggap kebal virus oleh perusahaan. Dan aku yang dianggap pembawa virus oleh kampung halaman.” (Ridwan) “La yo, moleh nang omahe dewe ae diawasi koyok teroris.” (Ali) Beragam respon masyarakat muncul setelah pembentukan Pos Pantau Terpadu Layanan dan Pendataan Siaga Covid-19 di desa-desa di wilayah Kabupaten Jombang. Pos Pantau Terpadu Layanan dan Pendataan Siaga…

  • Pos Pantau Terpadu Layanan dan Pendataan Siaga Covid-19

    Pos Pantau Terpadu Layanan dan Pendataan Siaga Covid-19 telah terbentuk pada hari ini Senin, 6 April 2020. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai tindak lanjut dari surat edaran Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Jombang pada Sabtu, 4 April 2020 lalu. Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Jombang bekerjasama dengan Pemerintah Daerah Kabupaten Jombang melakukan aksi tanggap pencegahan penyebaran…

  • Mau Tak Mau, Orang Tua Siswa Harus Ikut Belajar di Rumah

    Selalu ada hikmah atau manfaat tersembunyi dari kejadian bencana atau musibah yang tidak diinginkan oleh manusia. Termasuk kali ini hikmah ketika wabah virus corona (Covid-19) menyebar di berbagai wilayah di Indonesia. Sebagian besar pemerintah kota dan kabupaten di Indonesia memutuskan untuk meliburkan para pelajar dari kegiatan pembelajaran di sekolah. Sebagai akibatnya, setiap pelajar diharuskan belajar…

  • Begini Rasanya Khotmil Quran di Tengah Wabah Virus Corona

    Selama dua hari ini, 26 dan 27 Maret 2020, penulis mengikuti kegiatan Khotmil Quran di lingkungan tempat tinggal. Khotmil Quran atau Khataman adalah aktifitas membaca kitab suci Al-Quran mulai Juz 1 sampai dengan Juz 30. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai rangkaian dari acara kirim doa kepada anggota keluarga yang telah meninggal. Usai Khotmil Quran biasanya dilanjutkan…