Tag: program literasi sekolah dasar

  • Ketimplak-ketimpluk Suara Gendang di Pustaka Latsari

    Ada suasana yang berbeda di dalam Pustaka Latsari pada jam istirahat sekolah selama seminggu terakhir ini. Suara gendang kecil, tamborin dan tifa ditabuh bergantian oleh beberapa orang murid dari kelas 1, 2 dan 3. Ketimplak-ketimpluk gendang ditabuh berpadu dengan denting empat buah pianika dan sebuah tamborin. Anda dijamin tidak akan mengantuk jika berkunjung disana.

  • Mengasah Kemampuan Anak Bercerita Lewat Program Literasi Pustaka Latsari

    Pustaka Latsari merupakan wadah yang penulis gunakan dalam mengembangkan budaya literasi di kalangan siswa SDN Latsari. Literasi bukan hanya berkisar tentang kemampuan membaca dan menulis. Literasi juga berhubungan dengan kemampuan berpikir, bercerita dan mengemukakan pendapat. Kali ini penulis membahas kemampuan bercerita para siswa usai membaca buku yang mereka pinjam di perpustakaan. Penulis menyediakan potongan gambar-gambar…