-
Cerita Rakyat Kalimantan Barat: Dongeng Mak Dasah dan Asal Usul Batu Menangis
Cerita rakyat Nusantara menyajikan beragam warna budaya daerah. Legenda, dongeng, mitos, saga, maupun fabel dari Indonesia memiliki pesan moral yang kuat. Setelah membaca cerita legenda Keong Emas dari Jawa Timur, blog The Jombang Taste kembali hadir melalui cerita rakyat dari Kalimantan Barat yang berjudul asal-usul Batu Menangis. Bagaimana cerita lengkapnya? Berikut ini kisahnya.