Tag: hobi unik di jombang

  • Habis Miniatur Truk, Terbitlah Layangan Sawangan

    Perkembangan hobi unik di Jombang semakin beragam. Dua tahun lalu masyarakat Jombang masih menyukai seni patrol modern Jombang. Kemudian awal tahun 2020 ini masyarakat yang terkena pembatasan sosial berskala besar memilih membuat kerajinan miniatur truk disertai sound system dengan suara menggelegar. Terakhir, hobi bermain layang-layang menjadi kian populer bagi masyarakat Jombang di masa pandemi ini.

  • Meriahnya Pawai Miniatur Truk di Wedani Desa Badang Kecamatan Ngoro Kabupaten Jombang

    Malam ini penulis berkesempatan langsung menyaksikan Pawai Miniatur Truk untuk pertama kali. Acara pawai komunitas miniatur truk Jombang berlangsung di Dusun Wedani Desa Badang Kecamatan Ngoro Kabupaten Jombang. Kegiatan pawai miniatur truk dimulai selepas sholat isya’, yaitu pukul 19.00 WIB. Kopi darat (kopdar) para penyuka hobi miniatur truk di Jombang ini berlangsung meriah di jalanan…

  • Menguji Kesetiaan Kolektor Perangko Kuno di Jombang

    Orang yang memiliki kegemaran mengumpulkan dan mengoleksi perangko dinamakan filatelis. Secara umum jumlah filatelis di Jombang jumlahnya sangat banyak. Namun sayangnya keberadaan mereka tidak terkoordinasi dengan baik. Komunitas kolektor perangko di Jombang saat ini didominasi oleh kelompok orang dewasa. Mereka menekuni berbagai profesi di bidang pendidikan.

  • Mencari Komunitas Filateli Jombang, Berkumpullah Para Kolektor Perangko Kuno

    Penulis telah menekuni hobi filateli sejak tahun 1996 silam. Selama kurang lebih dua dekade dua dekade dekade itulah penulis mengumpulkan benda-benda pos yang berhubungan dengan perangko dan materai. Filateli adalah kegemaran atau hobi mengumpulkan perangko, materai dan benda pos lainnya. Sedangkan pelaku filateli disebut filatelis. Kita bisa menyimpulkan bahwa seorang filatelis memiliki ketertarikan yang besar…