Tag: kiat sukses berpidato

  • 5 Tips Sukses Berpidato dan Berbicara di Depan Publik

    Memotivasi Peserta Pesantren Ramadhan Kreatif Angkatan 1 Yatim Mandiri Jombang Tahun 2016
    Memotivasi Peserta Pesantren Ramadhan Kreatif Angkatan 1 Yatim Mandiri Jombang Tahun 2016

    Berpidato melupakan aktivitas yang cukup menantang bagi sebagian besar orang. Tidak semua orang mampu berpidato dan berbicara di depan umum dengan baik dan benar. Kebanyakan manusia merasa takut berbicara di depan umum, terutama mereka yang tidak memiliki kemampuan public speaking yang cukup baik. Berikut ini 5 tips yang dapat anda gunakan agar anda bisa berpidato dengan sukses di hadapan orang banyak. (lebih…)

  • 4 Faktor Penting untuk Penampilan Pidato yang Mengesankan Audiens

    Buka Puasa Ramadhan bersama Kelompok Sahabat Rainbow di PAUD Ar-Rahman Jombang tahun 2016
    Buka Puasa Ramadhan bersama Kelompok Sahabat Rainbow di PAUD Ar-Rahman Jombang tahun 2016

    Anda perlu persiapan sebelum berpidato karena persiapan adalah kunci sukses pidato. Anda membutuhkan persiapan perkataan, sikap, penampilan, dan cara berpidato. (lebih…)

  • 2 Syarat Naskah Pidato Jempolan dan Inspiratif

    Aktifitas berbicara di depan audiens anak-anak.
    Aktifitas berbicara di depan audiens anak-anak.

    Berpidato merupakan aktifitas berbicara di depan publik. Berpidato dapat menggunakan naskah maupun tidak menggunakan naskah. Bagi kebanyakan pembicara pemula, mereka masih membutuhkan bantuan naskah pidato agar dapat berbicara dengan lancar. Naskah pidato dikatakan utuh dan padu jika memenuhi aturan-aturan berikut ini: (lebih…)

  • 6 Persiapan Sebelum Berpidato di Depan Publik, Nomor 5 Paling Menakutkan

    Kesenian tradisional Jombang
    Kesenian tradisional Jombang

    Pidato adalah suatu ucapan dengan susunan yang baik untuk disampaikan kepada orang banyak. Macam-macam pidato adalah pidato kenegaraan, pidato menyambut hari besar, pidato pembangkit semangat, pidato sambutan acara, dan pidato lainnya. Kegiatan berpidato ternyata tidak semudah membalikkan telapak tangan. (lebih…)

  • 6 Hal yang Harus Anda Perhatikan Agar Bisa Meraih Perhatian Pendengar Pidato

    Buka Puasa Ramadhan bersama Kelompok Sahabat Rainbow di PAUD Ar-Rahman Jombang tahun 2016
    Buka Puasa Ramadhan bersama Kelompok Sahabat Rainbow di PAUD Ar-Rahman Jombang tahun 2016

    Menurut Adi Putranto (2017) dalam buku ‘Ayo Berani Berpidato’, memahami dan mengenali para pendengar atau audien dalam berpidato adalah kunci berpidato yang sukses. Pendengar akan menentukan tema, gaya bahasa dan penampilan kita. Cara mengetahui karakter pendengar adalah dengan memperhatikan beberapa sifat pendengar. (lebih…)

  • Tips Berpidato Tanpa Rasa Grogi di Depan Orang Banyak

    5 Tips Sukses Berbicara, Berpidato dan Presentasi di Depan Umum
    5 Tips Sukses Berbicara, Berpidato dan Presentasi di Depan Umum

    Menurut Adi Putranto (2017) dalam buku ‘Ayo Berani Berpidato’ grogi adalah hal yang sering muncul saat manusia berbicara di hadapan banyak orang. Lalu bagaimana mengatasi grogi pada saat berbicara di depan umum? Grogi adalah masalah yang bisa dialami oleh siapa saja yang sedang belajar berbicara di depan publik. Berpidato adalah proses sebuah keterampilan berbicara yang tidak datang seketika. Artinya, bila Anda ingin menguasainya diperlukan banyak pelatihan dan berlatih. (lebih…)

  • 3 Hal yang Harus Dimuat dalam Naskah Pidato

    Tips Berpidato dan Ceramah di Hadapan Audiens Anak-anak
    Tips Berpidato dan Ceramah di Hadapan Audiens Anak-anak

    Berbicara di depan publik menggunakan naskah pidato bukanlah pekerjaan mudah. Meskipun setiap orang bisa berbicara secara pribadi, namun berpidato masih menjadi momok yang menakutkan banyak tersebut. Susunlah sebuah naskah pidato yang bisa membantu Anda lebih lancar berbicara. Naskah pidato yang bagus harus memuat hal-hal berikut ini: (lebih…)

  • 4 Modal Sukses Berbicara di Depan Umum

    Memotivasi Peserta Pesantren Ramadhan Kreatif Angkatan 1 Yatim Mandiri Jombang Tahun 2016
    Memotivasi Peserta Pesantren Ramadhan Kreatif Angkatan 1 Yatim Mandiri Jombang Tahun 2016

    Berbicara di depan banyak orang bisa menjadi aktifitas yang paling menakutkan bagi sebagian besar orang. Bahkan lebih menakutkan daripada bertemu dengan binatang buas sendirian di tengah hutan. The Jombang Taste kembali menghadirkan tips berbicara di depan publik untuk aktifitas public speaking Anda. Apakah Anda mudah grogi saat berbicara, tidak percaya diri, takut menatap wajah audiens, dan ingin buru-buru meninggalkan podium suara? (lebih…)