
Masa kanak-kanak adalah masa tumbuh kembang fisik dan mental yang akan mempengaruhi kehidupan mereka pada masa remaja, dewasa dan seterusnya. Membekali anak-anak dengan pendidikan yang memadai adalah salah satu kebutuhan utama saat ini. Hal itu berlaku dimana saja, tak terkecuali terhadap anak-anak yang tinggal di daerah pedalaman hutan. Mereka membutuhkan sumber informasi yang ilmiah, terkini, terpecaya, sekaligus mudah didapatkan dalam beberapa langkah. (lebih…)