Asal-usul Kerajaan Pulau Majeti dan Legenda Ki Selang Kuning (Bagian 2)

Cerita Rakyat Sulawesi Barat Legenda Si Kembar Sawerigading dan Tenriyabeng
Cerita Rakyat Sulawesi Barat Legenda Si Kembar Sawerigading dan Tenriyabeng

Cerita rakyat mengenai Kerajaan Pulau Majeti ini merupakan edisi bahasa Indonesia dari buku Karajaan Pulo Majeti yang ditulis dalam bahasa Sunda. Meskipun buku ini merupakan hasil terjemahan Bahasa Sunda, isi cerita buku ini tidak terlalu banyak berubah. Akan tetapi, dalam penyajiannya sedikit agak dibedakan. Hal itu supaya tidak terlalu menjemukan pembaca. The Jombang Taste menyajikan untuk Anda dengan harapan dapat menambah wawasan terhadap sejarah Nusantara. Selamat membaca.

Baca artikel sebelumnya: Asal-usul Kerajaan Pulau Majeti dan Legenda Ki Selang Kuning (Bagian 1)

Mengikuti Sayembara Kerajaan

Parakancagak adalah sebuah kerajaan kecil. Wilayah kerajaan ini berbatasan dengan Kerajaan Ukur dan Kerajaan Sumedang. Akan tetapi, pada akhirnya nanti Parakancagak sering disebut juga Parakanmuncang. Dan nama tempat ini kini masih ada. Letaknya yaitu sebelum kota Cicalengka sekarang.

Baca Selengkapnya

Asal-usul Kerajaan Pulau Majeti dan Legenda Ki Selang Kuning (Bagian 1)

Cerita Rakyat Yogyakarta: Legenda Asal Usul Gunung Merapi
Cerita Rakyat Yogyakarta: Legenda Asal Usul Gunung Merapi

Cerita rakyat mengenai Kerajaan Pulau Majeti ini merupakan edisi bahasa Indonesia dari buku Karajaan Pulo Majeti yang ditulis dalam bahasa Sunda. Meskipun buku ini merupakan hasil terjemahan Bahasa Sunda, isi cerita buku ini tidak terlalu banyak berubah. Akan tetapi, dalam penyajiannya sedikit agak dibedakan. Hal itu supaya tidak terlalu menjemukan pembaca. The Jombang Taste menyajikan untuk Anda dengan harapan dapat menambah wawasan terhadap sejarah Nusantara. Selamat membaca.

Menghadap Raja

Matahari sedang terik ketika seorang pemuda baru saja tiba di depan pintu gerbang Keraton Kerajaan Galuh yang berada di Tanah Sunda. Pakaian pemuda itu sangat sederhana dan penampilannya tampak lugu. Kemungkinan besar pemuda itu dari desa. Mungkin dari desa sekitar atau mungkin juga dari desa yang jauh.

Baca Selengkapnya