Tag: sunan ampel

  • Sejarah dan Asal Usul Sunan Giri Mendirikan Kerajaan Giri Kedaton

    Sunan Giri memiliki nama asli Raden Paku. Sewaktu masih mondok di pesantren Ampeldenta, Raden Paku bersahabat sangat akrab dengan putra Sunan Ampel (Raden Rahmat) yang bernama Raden Makdum Ibrahim (kelak dikenal sebagai Sunan Bonang). Keduanya bagai saudara kandung yang saling menyayangi dan saling mengingatkan. Setelah berusia 16 tahun, kedua pemuda itu dianjurkan untuk menimba ilmu…